Bioskop Baru Dongkrak Investasi di Rembang, Bupati Harno Nostalgia Nonton Perdana
Setelah penantian hampir tiga dekade, Kabupaten Rembang akhirnya kembali memiliki bioskop dengan hadirnya New Star Cineplex (NSC).
Setelah penantian hampir tiga dekade, Kabupaten Rembang akhirnya kembali memiliki bioskop dengan hadirnya New Star Cineplex (NSC).
Pemkab Rembang akan mengevaluasi kinerja Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang selama ini tidak menyetorkan dividen.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang tengah merencanakan penataan ulang Pasar Kuliner Pamotan.
Pemkab Rembang terus mengakselerasi pembentukan Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih, yang ditargetkan selesai seluruhnya akhir pekan ini.
Bupati Rembang Harno secara resmi meluncurkan aplikasi Izin Gampil yang memudahkan tenaga kesehatan dalam mengurus Surat Izin Praktik (SIP).
Kejaksaan Negeri (Kejari) Rembang melakukan pemanggilan terhadap mantan Ketua DPRD Rembang, Supadi, untuk dimintai klarifikasi terkait kasus dugaan korupsi dana ...
Laporan evaluasi kinerja BUMD Kabupaten Rembang mengungkap sejumlah permasalahan serius terkait kondisi keuangan dan pengelolaan aset di PT Aneka Rembang.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Rembang akhirnya menetapkan dua tersangka dalam kasus dugaan korupsi dana hibah pembangunan kandang ayam yang bersumber dari ...
Polres Rembang menetapkan tiga tersangka kasus pembacokan yang terjadi di Desa Mojorembun, Kecamatan Kaliori pada 5 Apil 2025 lalu. Pembacokan ...
Tradisi sedekah laut kembali digelar secara meriah di Desa Tasikagung, Kecamatan Rembang, Senin (7/4/2025).
Pemkab Rembang berencana memanfaatkan Bendungan Randugunting sebagai sumber air baku untuk mendukung kebutuhan air bersih dan irigasi jangka panjang di...