Korban Arisan Bodong Rp 2,5 Miliar, Kembali Datangi Polres Rembang Minta Kelanjutan Penyelidikan
REMBANG - Sejumlah mamah muda (Mahmud) korban arisan bodong kembali berbondong-bondong mendatangi Polres Rembang, Senin (19/9). Kedatangan mereka kali ini, ...