4,7 Juta Kendaraan di Jateng Nunggak Pajak, Potensi Pendapatan Daerah Hilang Rp2,4 Triliun
Sebanyak 4,7 juta kendaraan di Jawa Tengah menunggak pajak sepanjang 2025. Potensi pendapatan daerah yang hilang mencapai Rp2,4 triliun.
Sebanyak 4,7 juta kendaraan di Jawa Tengah menunggak pajak sepanjang 2025. Potensi pendapatan daerah yang hilang mencapai Rp2,4 triliun.
Realisasi PKB Kendal baru 49 persen dari target Rp116 miliar. Samsat akan gelar razia lanjutan dan sosialisasi untuk tingkatkan kepatuhan ...
Program pemutihan pajak kendaraan di Blora selama April–Juni 2025 berhasil menjaring 74 ribu kendaraan dan menghasilkan pendapatan Rp31 miliar. Antusiasme ...
Hari terakhir pemutihan pajak kendaraan bermotor di Samsat Demak diserbu warga. Antrean mengular hingga ke Jalan Raya Pantura, lonjakan ini ...
872 ribu kendaraan manfaatkan pemutihan pajak di Jateng. Pemprov berhasil tagih Rp735 miliar piutang hingga 17 Juni 2025. Program berakhir ...
Pendapatan pajak daerah Provinsi Jawa Tengah (Jateng) menunjukkan tren positif dengan realisasi mencapai Rp3,77 triliun hingga 30 April 2025.
Tunggakan pajak kendaraan bermotor (PKB) ternyata tidak hanya terjadi pada kendaraan milik masyarakat. Sejumlah kendaraan berpelat merah di Kabupaten Blora ...
Samsat Blora tercatat telah mengumpulkan pendapatan senilai Rp6,7 miliar selama dua pekan pelaksanaan program pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) yang ...
Program pemutihan pajak kendaraan Jawa Tengah 2025 sering disalahpahami masyarakat. Samsat Pekalongan klarifikasi bahwa yang dibebaskan hanya denda dan tunggakan, ...
Bupati Semarang Ngesti Nugraha mengatakan, program pemutihan pajak kendaraan bermotor membuat pendapatan pajak di Kabupaten Semarang naik hampir dua kali ...